Samsung Galaxy Young GT-S5360 Anak Muda Punya
Samsung GT-S5360 (young)
Produk Samsung ini diluncurkan pada tahun 2011 dan termasuk yang paling laris ketika itu. harganya yang murah bukan berarti samsung memproduksi teknologi yang murahan. Galaxy Young S5360 memiliki desain yang cocok untuk anak muda, layarnya sebesar 3 inc membuatnya lebih mudah dan nyaman dalam genggaman tangan, selain itu Samsung Galaxy Young ini telah menggunakan jaringan 3G, tidak lupa pula didukung dengan kecepatan download hingga 7,2 Mbps sehingga berselancar dalam dunia maya pun juga serasa lebih cepat. Wifi and Tethering juga tidak lupa ikut melengkapi Samsung Galaxy Young, dengan Wifi and Tethering kita bisa tersambung dalaM wifi dan fungsi Tethering yang memungkinkan anda untuk berbagi koneksi internet ke tablet atau laptop melalui Smartphone ini
Aplikasi yang sering saya gunakan pada Samsung GT-S5360
1. BBM (Blackberry Massenger )
Memang ketika awal kali peluncuran BBM Android, BBM blum bisa dijalankan pada Galaxy Young karena prosesornya masih menggunakan ARMv6 tapi sekarang BBM sudah bisa dengan lancar di gunakan di Galaxy Young (Samsung GT-S5360). Bagi saya BBM sangatlah berguna disamping untuk Chatting, BBM sering saya gunakan untuk mengirim file entah itu file tugas sekolah atau yang lainnya. Begitupula dengan Broadcast BBM bisa dimanfaatkan untuk menginformasikan pengumuman penting ataupun mendapatkan pengumuman. Apa lagi sekarang ini guru saya suka memberikan remidi ulangan melalui BBM.
2. Droidsms
Aplikasi ini hampir sama dengan aplikasi SMS lainnya yang fungsinya pastinya untuk mengirim pesan, Namun sisi kelebihan aplikasi ini bisa digunakan untuk menuluis pesan degan karakter yang lebih banyak dari aplikasi sms defaultnya, maksudnya aplikasi sms default samsung hanya boleh menulis sms maksimal 160/3 tapi droidsms bisa lebih dari itu. Selain itu semua foto DP sms yang belum di beri foto bisa diberi foto otomatis dengan DP boneka android yang lucu dan beranekaragam
3. My Quran INA lite
Seperti namannya ini merupakan aplikasi Al-Quran digital yang sangat mudah dibawa kemana saja, sehingga dapat dengan mudah membaca Al-Quran dimana saja. dalam aplikasi ini juga terdapat terjemahan suratnya dilengkapi pula Tajwid yang ditandai dengan warna-warna pada ayat untuk mempermudah pembacaan Al-Quran denggan tepat dan benar
Kelebihan Samsung Galaxy Young (GT-S5360)
- Samsung GT-S5360 ini kuat dan tidak mudah pecah, karena Hp saya ini sering kali jatuh atau
kebanting tapi tetap sehat-sehat saja
kebanting tapi tetap sehat-sehat saja
- Wifi Hotspot, sangat membantu ketika membutuhkan internet tetapi modem sedang habis atau
menghubungkan beberapa laptop ke satu smartphone dan itu Samsung GT-S5360. Sangat berguna
juga untuk remote laptop ketika presentasi
menghubungkan beberapa laptop ke satu smartphone dan itu Samsung GT-S5360. Sangat berguna
juga untuk remote laptop ketika presentasi
- Samsung lebih mudah dicari Firmware-nya sehingga jika OS mengalami gangguan, atau bootloap,
dapat lebih mudah untuk flashing ulang sendiri
dapat lebih mudah untuk flashing ulang sendiri
Kekurangan Samsung Galaxy Young (GT-S5360)
- Memori Internalnya yang sangat kecil sehingga tidak bisa leluasa menginstall aplikasi yang banyak
- Begitu pula dengan Prosesornya yang ukurannya kecil tidak sampai 1 GHz melainkan ha nya 832
MHz versi ARMv6 tidak semua aplikasi cocok dengan prosesor tipe ini
1204041415
0 comments :
Posting Komentar